PMB MA’HAD ALY DARUL MADINAH TUNTAS TA. 2023-2024

PENERIMAAN MAHASANTRI BARU T.A. 2023-2024 MA’HAD ALY DARUL MADINAH KOTA MADIUN ⁣⁣ Rasulullah shallallahu ’alaihi wasallam bersabda:  _“Sebaik-baik orang diantara kalian adalah orang yang mempelajari Al- Qur’an dan mengajarkannya.”. (Riwayat Al-Bukhari)  _“Siapa yang membaca Al Qur’an, mempelajarinya, dan mengamalkannya, maka  dipakaikan  mahkota  dari  cahaya  pada  hari  kiamat,  Cahayanya seperti cahaya Read more…

DAUROH AL QURAN BERSANAD

Tuntas sudah pelaksanaan Ujian Akhir Tahfidz (UAT) Pesantren Putri Tahfidzul Quran Hidayatullah Madiun tahun pelajaran 2022-2023. Sebanyak 60 an santri jenjang SMP Darul Madinah telah menyelesaikan ujian akhirnya. Demikian juga sebanyak 40 an santri MA Darul Madinah telah menyelesaikan ujian akhir tahfidz tahun ini.  Namun demikian upaya untuk terus membekali Read more…

SANTRI MENULIS

Pesantren Darul Madinah Hidayatullah Madiun merupakan salah satu pesantren khusus putri yang memiliki keunggulan di bidang tahfidzul Qur’an. Program unggulan ini sudah berjalan cukup lama yakni sekitar 10 tahun lebih. Mulai jenjang SMP dengan target 10 juz dalam 3 tahun. Jenjang MA dengan target 15 juz dalam 3 tahun. Sedangkan Read more…

Menjadi penghafal al Quran adalah dambaan kebanyakan santri dan kebanyakan orang tua. Sebuah kesyukuran yang tak terhingga yang diperoleh para orang tua yang memiliki putra atau putri yang hafal al Quran bahkan hafal 30 juz. Jangankan 1 juz, hafal surah al Mulk saja merupakan sebuah karunia besar yang akan Allah Read more…

REFRESHING AND HEALING

Sebagaimana manusia pada umumnya yang kadang merasakan jenuh dan bosan dengan berbagai rutinitas harian, maka seperti itu pulalah para santri. Dalam mengikuti berbagai macam rutinitas kegiatan mereka juga merasakan kejenuhan dan kebosanan. Maka untuk mengurangi kejenuhan dan kebosanan dalam mengikuti berbagai kegiatan, para santri diajak untuk refreshing dan healing ke Read more…

Open chat
1
Butuh bantuan informasi?
Admin Darul Madinah
halo kak ada yang bisa saya bantu tentang PSB 2024/2025